Belajar CSS : Menginput Kode CSS ke Halaman HTML (2) - Suka Code
Sebelum kita menginputkan file.css kita harus membuat file html terlebih dahulu, lalu kita menambahkan tag link pada html didalam tag head.
Kemudian kita membuat file css dengan format .css. Lalu kita buat tag link terlebih dahulu didalam tag head, kemudian kita berikan atribut untuk merefensi file css dengan menggunakan href="namafile.css".
Lalu setelah href="namafile.css" kita tambahkan type dan rel sehingga menjadi :
<link href="namafile.css" rel="stylesheet" type="text/css">
Belum ada Komentar untuk "Belajar CSS : Menginput Kode CSS ke Halaman HTML (2) - Suka Code"
Posting Komentar